Finansial dan keuangan

Kalau aku sih dalam mengatur keuangan aku selalu mentargetkan budget pengeluaran terlebih dahulu, budget tersebut dibagi2 untuk keperluan sehari2 misalnya belanja keperluan dapur dan lainya. Supaya hemat yaitu aku selalu list hal2 yang menjadi kebutuhan pokok terdahulu sekiranya itu tidak terlalu penting. Misalkan ada budget lebih aku selalu seperti itu mengutamakn yang terpenting dulu. Tidak tergiur dengan barang2 yang aku inginkan tetapi tidak terlalu membutuhkannya. Setelah itu aku selalu mencatat setiap pengeluaran apa saja yang telah dibeli. Semoga beruntung #KeuanganKeluargaTAP

1 Trả lời
 profile icon
Viết phản hồi
Thành viên VIP

Sama bun