Resolusi 2020 #Resolusi2020TAP
Hai hai resolusi aku untuk tahun 2020 adalah ingin bisa liburan ke bali bertiga dengan anak dan suamiku. Berhubung si baby baru berumur 10bln, selama kurang lebih 1tahun saya berserta keluarga kecilku belum pernah liburan lagi nih (huhu) . Selain kasian si baby masih kecil untuk di bawa keluar pulau,juga alasan jadwal suami yang sibuk selama setahun ini mengurungkan niat kami untuk berpergian. Semoga resolusi ingin ke bali sekeluarga di tahun 2020 nanti dapat terwujud. Amin #Resolusi2020TAP
Đọc thêm