MERANGKAK

segitu pentingnya kah fase merangkak bun? Apa iya sangat berpengaruh terhadap keseimbangan otak kanan / kiri.. Buibu yg anaknya tidak melalui / melalui fase merangkak bagaimana kah perkembangan nya apakah sama saja ? Banyak yg bilang (menekankan) "harus melalui fase merangkak karena ini itu " Tapi saya pernah ikut kulwap dr apin "tidak semua anak melalui fase merangkak dan NORMAL/WAJAR" lalu beliau pernah share di ignya ttg merangkak https://www.instagram.com/p/B1C35ZIJDAW/?igshid=8lqwepkwfyl6... Nah buibu mohon pendapatnya tentang merangkak . Apa setiap anak harus mampu merangkak??

2 Các câu trả lời
 profile icon
Viết phản hồi

menurut saya penting bagi setiap anal untuk dapat melalui semua fase sesuai usianya, yg tak kalah pnting juga adl selalu mmberikan stimulasi yg tepat bagi anak supaya anak terbantu untuk melatih kemampuannya, begitu pula merangkak, selagi masih bisa diusahakan melewati faae merangkak dg memberi stimulasi kenapa tidak, stiap fase perkembangan itu mmiliki fungsi beda2 bagi tubuh anak dan ada batas waktu maksimal (red flag) sendiri2, pnting bagi ortu untuk jeli melihat setiap prkmbangan anak supaya klo ada sesutu yg beda bisa segera ditangani

Đọc thêm

efek bagi otak dari fase merangkak mungkin tidak langsung terlihat, tp saya prnah mlihat acara d tv ttg terapi merangkak bagi anak2 yg dlunya tdk melewati merangkak, dlm tayangan itu anak usia 5 atau 6 tahun gtu dilatih merangkak dg media permainan, jdi bisa disimpulkan bahwa merangkak itu penting, smpe udh gede pun masih disusulin fase merangkaknya, *itu pndapat saya pribadi

Đọc thêm
4y trước

Berarti skip fase merangkak saat "bayi" amat berpengaruh ya bun. Meskipun saat usia 5th tsb si anak sudah bisa merangkak.. Begitukah bun? Anw terima kasih pendapatnya bun🤗