gatal
assalamualaikum bunda2 cantik mau tanya donk?? kira2 ada yg ngerasain gatal2 di s*langka**an tidak ya saat hamil?? saya tiap malam mau tdr ngerasain bunda..gmn cara untuk ngilangin gatal2nya ya bunda?? tolong info dan solusinya bunda..trima kasih..
hai bun, Ketika hamil, ibu hamil akan mengalami peningkatan berat badan. Peningkatan berat badan ini bisa membuat paha semakin besar dan lebih sering menempel sehingga menyebabkan daerah selangkangan lebih lembap dan mudah berkeringat. Bagian tubuh yang lebih lembap dan berkeringat ini rentan terhadap infeksi jamur / tinea cruris. Infeksi jamur di selangkangan / tinea cruris akan menimbulkan ruam kemerahan / kecoklatan yang terasa gatal terutama saat berkeringat. Ruam ini memiliki kaakteristik daerah pinggiran ruam lebih tebal atau seperti garis melingkar. Penanganan infeksi jamur adalah dnegan obat antijamur oles. Pada ibu hamil, dokter kandungan akan memberikan jenis obat antijamur yang aman untuk ibu hamil.
Đọc thêmPromo terbesar expert care sudah dimulai, diskon hingga Rp.100.000 sedang berlangsung di shopee, ada juga voucher diskon 100% alias gratis bagi bunda yang beruntung. Buruan cek di https://shope.ee/9UfEMMqqTg (id-66715)
Indahnya menjadi Ibu