Seputar kehamilan & melahirkan

Assalamu'alaikum Bunda bunda,, kehamilan saya memasuki 14 minggu.. doakan sehat sehat yaa bunda.. oiyaa bunda saya mau tanya nii.. saya selalu check perkembangan kehamilan di kota A,, tetapi diskusi dengan suami ada rencana melahirkan di kota B.. kira² nii bunda kapan waktu yang tepat untuk kami konsultasi dengan dokter di kota B agar kami tidak terlalu terburu² gitu?? #seriusnanya #bantusharing #ingintahu #pleasehelp #firstbaby

1 Trả lời
 profile icon
Viết phản hồi
Thành viên VIP

Wa'alaikumsalam, Saya tanya balik ga apa ya bun... Bunda rencananya lahiran pakai BPJS atau tidak? Kalau ya, berarti kan faskesnya aja udah beda tempat tuh, jadi jangan sampai mepet lahiran baru kontrol kandungan di kota B pakai BPJS. Kalo rencana lahiran mau pakai dana pribadi sih kapanpun ga masalah, yang penting tiap kontrol kandungan selalu bawa buku KIA/ catatan kehamilannya. Semoga sehat selalu ya 🤗

Đọc thêm
3y trước

makasih bund.. bismillah dana pribadi bund,,