LIBURAN WISATA RELIGI BANTEN BARENG SI KECIL
" Kali ini liburan ke makam para sultan & syekh, Banten. Dan jangan lupa tetap patuhi protokol kesehatan🤗 memakai masker, jaga jarak, dan mencuci tangan ya moms😊 " ( foto pemanis saja karna ingin terlihat sangat2 bahagia jd masker lepas senyum seJEPRET😉🙏 stlahnya pakai masker lagi😁 ) PERLENGKAPAN SI KECIL LIBURAN * Pempres ( secukupnya ) * 1Set Gamis ( Pengganti jikalau gamis yg di pakai terkena noda moms🤗 ) * 2 kaos dalam + celana dalam * 1Set baju santai ( setelan kaos ) * boneka kesayangan si kecil ( namanya utun😂 ) * botol susu + air panas ( termos mini ) + susu ( untuk simpanan saja moms, jngn d bawa semua😂 dikira kira cukup sampai dngn pulang kembli ke rumah😊 ) Perlengkapan mandi * Sabun cair ( untuk liburan suka bawa sabun cair tapi tidak dngn sampo karna biasanya 2in1😊 hemat tempat ) * Handuk uk kecil ( saya jait sendiri sngja karna suka liburan naik gunung😊 hemat tempat) * Minyak telon, M.Rambut, & M.wangi * Bedak baby uk mini * Sisir kesayangan si kecil😂 Wahh walaupun keadaan masa pandemi masih mencekam di indonesia, tetapi lain rasanya kalo ga liburan akhir tahun🤗 sekian pengalaman liburan & perlngkpn si kecil ziarah ke makam SULTHAN HASANUDDIN BANTEN, bagaimana dengan cerita para moms parents lainnya??.... pasti sangat2 seru & menyenangkan😊 tetap sehat & happy moms😍😘 #LIiburanSiKecilTAP
Đọc thêm