Kelas MPASI Free (close 8 Feb 2021)
*JANGAN DIBACA jika Anda bukan ibu/calon ibu!* Pada saat ini, dunia tidak terkecuali Indonesia sedang menghadapi masalah yang bernama double burden of malnutrition. Hal ini merujuk pada keadaan di mana terjadi malnutritisi baik gizi lebih maupun gizi kurang. Masalah yang satu ini sudah sangat mengkhawatirkan, lantas bagaimana faktanya yang terjadi di Indonesia? Stunting atau pendek merujuk pada keadaan seseorang yang berbadan kecil dibandingkan usia yang seharusnya. Kasus ini sudah menyentuh angka 37.2% secara nasional pada tahun 2013 dan diprediksi akan terus meningkat. Menurut data Bank Dunia 2015, 8.4 juta anak Indonesia mengalami stunted dan menderita kurang gizi kronik. Selain itu, 37.2% balita mengalami stunted yang diperburuk dengan rendahnya kesadaran masyarakat terkait masalah ini. Lantas apa dampaknya? ✅Stunting dapat menurunkan produktivitas seseorang saat dia tumbuh dewasa disertai peningkatan risiko penyakit tidak menular. ✅Stunting dapat menurunkan IQ 5-11 poin. ✅Anak yang stunting berefek pada rendahnya prestasi di sekolah. ✅Anak yang stunting akan berpenghasilan 10% lebih rendah di usia produktifnya. *Obesitas* Obesitas atau gemuk didefinisikan sebagai indeks massa tubuh ≥27. Di Indonesia, pada semua kategori usia masalah gizi yang satu ini menunjukan adanya peningkatan. Uniknya, fakta sebelumnya menunjukan bahwa obesitas merupakan masalah kesehatan yang terjadi pada masyarakat kelas ekonomi atas, namun demikian, obesitas pada kelompok ekonomi bawah menunjukan peningkatan yang signifikan saat ini. Data dari _Asian Development Bank Institute_ tahun 2016 menunjukan bahwa 1 dari 4 orang Indonesia mengalami overweight. Kemudian data Riskesdas 2013 menunjukan prevalensi obesitas mencapai 15.4%. Obesitas merupakan masalah yang butuh penanganan serius, mengapa? ✅Meningkatkan risiko morbiditas atau kematian, seiring dengan meningkatnya indeks massa tubuh maka risiko kematian juga meningkat. ✅Meningkatkan risiko penyakit tidak menular seperti hipertensi, dislipidemia, diabetes mellitus, penyakit jantung koroner, gagal jantung, stroke, kanker, dll. ✅Pada wanita usia produktif, obesitas bisa mengganggu siklus menstruasi bahkan menyebabkan amenore. ✅Dampak sosial, seperti stigma negatif ‘gendut’ di masyarakat, gangguan percaya diri, bahkan dapat berujung dengan perilaku makan menyimpang. Nah, Indonesia sedang bertarung menghadapi 2 masalah yang kompleks ini Bunda Hebat. Di satu sisi, masalah gizi kurang masih susah ditangani, di sisi lain masalah gizi lebih seolah tumbuh subur bak jamur dimusim hujan. Dikutip dari laman website linisehat.com Nah, Bunda hebat sebagai ujung tombak pemenuh nutrisi bagi anak. Perlu kita sadari bahwa pemberian nutrisi tidak hanya "beri makan asal kenyang", namun juga harus terpenuhi gizi seimbang sesuai kebutuhan anak. Apalagi untuk 1000 hari pertama kehidupan (2 tahun pertama usia anak) merupakan fase pertumbuhan dan perkembangan paling pesat sehingga pemberian makan tidak boleh asal-asalan. Jika nutrisi tidak terpenuhi, anak akan tumbuh stunting, jika gizi berlebih anak dapat mengalami obesitas. Tentunya kedua hal ini tidak baik dan tidak kita inginkan 😔 *BAGAIMANA SOLUSINYA?* 🤔 Salah satu solusinya adalah dengan pemberian mpasi dengan menu seimbang. Komunitas Ibu Cegah Stunting sangat konsen terhadap solusi terbaik untuk nutrisi anak Bunda. Oleh karena itu, kami menyediakan fasilitas yang akan memudahkan Bunda Hebat mempelajari cara pemberian nutrisi seimbang khususnya periode mpasi. 💐 Beruntungnya Bunda yang membaca informasi ini, karena mendapat akses pendaftaran Kelas MPASI Online bersama Komunitas Ibu Cegah Stunting. *Kelas MPASI online akan dimulai tanggal 10-11 Februari 2021.* Jika Bunda merupakan ibu hebat pejuang nutrisi terbaik bagi ananda, Bunda akan segera melakukan pendaftaran dengan format *"nama_domisili_mpasi* kirim ke wa *05648742664 (Laura)* Informasi ini dibagikan kepada lebih dari 10.000 orang. Sehingga hanya Bunda yang mengakses infonya kepada kami yang akan kami berikan informasi pendaftarannya. Kuota sangat terbatas, segera amankan seat Bunda dengan format *"Nama_domisili_mpasi"* Untuk informasi Komunitas Ibu Cegah Stunting serta resep MPASI dapat dilihat di link berikut⬇️ https://www.facebook.com/groups/219632859157270/?ref=share Kami yakin Bunda adalah pejuang nutrisi terbaik bagi anak. Sampai jumpa di Kelas MPASI Online bersama KICS 🤗 Salam semangat *Duta Mpasi* Laura
Đọc thêmKelas MPASI (Free - Close 2 Jan 2021)
Tahukah Bunda bagaimana pemberian MPASI yang dianjurkan WHO? Istilah 4 kuadran di Indonesia merupakan menu lengkap yang terdiri atas karbohidrat, protein, lemak, sayur/buah. Makanan yang mengandung keempat jenis bahan inilah yang dianjurkan untuk diberikan sebagai MPASI bayi. Info selanjutnya tentang MPASI 4 Kuadran dapat diakses dengan bergabung di Komunitas Ibu Cegah Stunting. Caranya gampang banget yah Ketik: *Nama_domisili_MPASI* kirim ke WA *085648742664 (Laura)* _We are chatting to stop stunting._ Siap kasih MPASI? #KomunitasIbuCegahStunting #Kelas_MPASI #MPASI4Kuadran
Đọc thêm