RESEP MPASI HOMEMADE

Support & follow IG @mpasi_parenting Join Whatsapp Group 👉 DM YA MAK https://instagram.com/mpasi_parenting?igshid=ZGUzMzM3NWJiOQ== Bubur Ikan Kerapu Kuah Telur Porsi 3x makan Takaran 75ml (5sdm) Bahan : Karbo : 40gr beras Prohe : 60 gr ikan kerapu fillet, 1 bh telur ayam Prona : 15 gr kacang hijau Sayur : 1 sdm wortel parut Lemak : Minyak / butter 1 siung duo bawang 1 helai daun jeruk 100 ml kaldu ikan(untuk kuah) 270 cc air Cara membuat : - Cuci semua bahan dengan bersih - Tumis bumtik dan telur ayam orak-arik masak sampai matang dan harum menggunakan canola oil - Masukkan ikan kerapu(yang sudah digoreng,suwir),kacang hijau rebus,wortel dan kaldu ikan - Jika kuah sudah matang dan mendidih,blender semuanya sampai halus - Masak beras dan air untuk membuat bubur - Setelah bubur masak,saring sesuai tekstur yang diinginkan - Bagi bubur menjadi 3 bagian untuk makan pagi,siang dan malam - Tuang kuah telur pada porsi yang akan dimakan (3sdm) - Sajikan #mpasibbbooster #mpasi6bulan #mpasi7bulan #mpasi8bulan #mpasihomemade

RESEP MPASI HOMEMADE
 profile icon
Viết phản hồi
Hãy là người đầu tiên trả lời