Promilnya langsung sama SpOG untuk bundanya buat di cek kondisi rahim dll, dan untuk paksu biasanya akan dirujuk ke bagian andrologi biar bisa di cek kualitas sperma dll. Karena promil harus ikhtiar dari ke dua belah pihak. Asupan makanan mulai dijaga (clean eating), istirahat dan tidur yang cukup, pola hidup sehat dan sering olah raga.
Mrs. K