KEPUTIHAN
Keputihan saat hamil Keputihan adalah satu salah keluhan yang seringkali terjadi selama kehamilan. Ada beberapa hal penyebab keputihan selama kehamilan. Misalnya, tekanan emosi, hormon, kekurangan nutrisi, dan efek obat-obatan. Keputihan saat hamil dapat dikatakan aman apabila keputihan berbentuk lendir tipis, berwarna bening atau putih susu, dan berbau ringan. Keputihan dikatakan berbahaya dan butuh penanganan medis bila berwarna hijau atau kekuningan, berbau kuat, gatal, dan meninggalkan rasa gatal. #IBUJAGAIBU
Mommy loves you my little princess ❤️