seputar kehamilan
bund, mau nanya sya hamil anak pertama usia kandungan 18w, akhir2 ini sya merasa nyeri perut di bawah pusar, kadang sakit berlebihan, kadang hilang bgitu saja, trus pinggang sya juga rasanya sakit sekali, apakah ada bunda yg alami seprti sya, apakah hal itu wajar bund? mohon infonya.
Bermimpi menjadi orangtua